PROSES KRISTAL BATU BACAN
Gambar diatas adalah gambar batu bacan yang sedang berproses menjadi kristal, sepintas memang mirip dengan batu pirus, tapi batu pirus tidak bisa bening atau memantulkan cahaya. menurut sebagian penjual batu bacan proses tersebut bisa memakan waktu kurang lebih satu tahun.
Selama proses tersebut disarankan batu jangan disimpan didalam kotak, dan sebaiknya dipakai terus atau diletakkan ditempat yang berventilasi udara yang baik. Ini dimaksudkan agar batu bacan bisa berproses dengan cepat.
Apabila sobat ingin mencoba tehnik air rendaman baca caranya disini
Bagi sobat yang punya dan membeli batu bacan 2 tahun yang lalu, pasti sekarang sudah bisa menikmati batu tersebut karena sudah jadi (kristal). Yang pasti batu tersebut akan terus berubah-ubah sesuai dengan keadaan hawa sekitar (atmosfir).
Seorang teman pernah membawa batu bacan ketika umroh bersama istrinya, lalu ketika diperhatikan batu bacannya berubah menjadi hitam dikarenakan cuaca panas dinegara arab.
Ketika batu bacan sobat yang tadinya kristal tiba-tiba berubah menjadi hitam, jangan khawatir rendam saja batu bacan sobat dengan air mineral selama 3 hari, keringkan 2 hari lalu poles lagi.
Mau poles batu sendiri baca caranya disini
Mungkin cara tersebut bisa mengembalikan warna batu sobat seperti keadaan semula.
Semoga postingan saya kali ini bisa menambah wawasan sobat semua.
Label:
batu permata
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
jelas sekali prosesnya. makasih.
tahukah anda, saat ini indonesia sedang demam batu, tak ketinggalan batu kecubung asihan yang dicari banyak orang, konon batu kecubung tersebut memiliki khasiat batu kecubung yang ampuh untuk menaklukkan lawan jenis atau ingin mendapatkan pasangan idaman, jika anda juga ingin mendapatkannya klik DISINI>> kecubung asihan
Posting Komentar